Selasa, 03 Mei 2011

Kimia Farma akan Akuisisi Saham SDPC

Headline
INILAH.COM, Jakarta - PT Kimia Farma Tbk (KAEF) dikabarkan akan mengakuisisi PT millenium Pharmacon International Tbk (SDPC).

Saham KAEF diperkirakan akan menembus ke level Rp400. Perseroan juga akan mengincar perusahaan pengolahan herbal.

Pada perdagangan kemarin KAEF naik Rp1 ke Rp181 dengan volume perdagangan mencapai Rp15.963 saham senilai Rp1,4 triliun sebanyak 472 kali transaksi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar