INILAH.COM, Jakarta - Kalangan bandar disebut-sebut bakal memborong saham PT Japfa Comfeed Indonesia Tbk (JPFA) dalam waktu dekat.
Hal ini seiring langkah perseroan yang akan memfinalisasi divestasi anak usahanya So Good senilai Rp900 miliar.
Hasil penjualannya akan dimasukkan dalam laporan keuangan kuartal 2-2011.
Pada perdagangan kemarin, saham JAPFA ditutup naik 25 poin ke level Rp3.825.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar