INILAH.COM, Jakarta - PT Bakrie Sumatera Plantations Tbk (UNSP) dikabarkan sedang diburu beberapa hedge dung lokal maupun asing.
Perseroan dinilai memiliki fundamental yang kuat tetapi harga sahamnya masih murah. Kenaikan saham ini seiring dengan kenaikan saham Grup Bakrie seperti BUMI.
Pada perdagangan kemarin saham UNSP ditutup stagnan di 415 dengan volume perdagangan 90.133 saham senilai Rp18,6 miliar sebanyak 528 kali transaksi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar